Troubleshoot & FAQ

4. Credit Card

Syarat dan Ketentuan:

1. Dengan mendaftarkan kartu kredit ke MyRepublic, berarti pelanggan bersedia untuk dilakukan pendebitan langsung tagihan melalui kartu kredit.
2. Jika pelanggan saat ini masih terdaftar dengan pembayaran auto debet kartu kredit, maka pelanggan tidak perlu lagi melakukan pendaftaran.
3. Jika ada perubahan data kartu kredit, harap melakukan update data kartu kredit yang terbaru kepada MyRepublic.
4. Perubahan kartu, termasuk adanya perubahan expired date maka pelanggan harus melakukan registrasi ulang
5. Jika ada yang menyanggah pendebitan kartu kredit, sanggahan hanya diterima maksimum 1 bulan dari transaksi pendebetan.
6. Proses sanggahan harus di informasikan terlebih dahulu melalui MyRepublic via Call Center 1500818

  • Untuk Kartu Bank Penerbit Lokal dan Visa / Master Registrasi kartu kredit via Kantor Cabang :  
    • 1. Download Form Autopay Credit Card (CC), Disini
    • 2. Form Autopay CC di isi dan tanda tangani di atas materai Rp 10.000,-
    • 3. Bawa form yang sudah diisi dan copy KTP Anda ke kantor cabang MyRepublic terdekat
    • 4. Registrasi Berhasil
        Registrasi via Call Center 1500818 dan Email :  
    • 1. Hubungi CS MyRepublic di 1500818 atau melalui email cs@myrepublic.net.id
    • 2. Link pengajuan pembayaran melalui kartu kredit akan dikirimkan ke email Anda
    • 3. Isi link yang dikirimkan
    • 4. Registrasi Berhasil
        Registrasi via WhatsApp Maira  
    • 1. Chat Maira melalui WhatsApp di  wa.me/6288981500818
    • 2. Pilih menu 1. Tagihan & Promo
    • 3. Pilih menu 3 Auto Debet Kartu Kredit / Debit
    • 4. Pilih menu 1 Registrasi Auto Debit Kartu Kredit
    • 5. Klik link yang muncul pada WhatsApp Maira
    • 6. Isi link yang dikirimkan
    • Note : Jika ada permintaan no telp rumah (tidak mempunyai) silahkan isi dengan nomor Handphone.
    • 7. Registrasi Berhasil
     
  • Untuk Kartu Bank Penerbit Lokal dan Visa / Master / American Express Datang ke kantor cabang terdekat dan melakukan pembayaran melalui mesin EDC